Jumat, 15 Oktober 2010

PIS1002_30110124_PERANGKAT PC

PRAYUDHI WIRATAMA_PIS 1002_30110124
TEMA: Sebutkan dan jelaskan perangkat PC 

PROSESOR
Ini adalah komponen terpenting dalam sebuah PC, prosesor memberi perintatah kepada RAM/memory untuk membagi kerja.Tnpa komponen ini komputer tidak akan jalan...
MOTHERBOARD
Komponen ini berfungsi sebagai jalur perintah. Semua komponen yang ada dalam PC dari mulai prosesor hingga harddisk akan tersmbung ke dalam motherboard.
RAM/Memory
Komponen ini yang menimpan perintah dari prosesorsebelum perintah tersebut di eksekusi, RAM akan memanage/ mengatur setiap perintah.
HARDDISK
Komponen ini berfungsi menyimpan data fisik,berbeda dengan RAM yang menyimpan perintah.
Graphics Card/VGA
Komponen ini berfungsi memproses output/tampilan ke monitor.
POWER SUPPLY
Power Supply memberikan daya kepada setiap komponen untuk berkejra. Banyak orang yang menganggap remeh komponen ini, tapi jangan salah jika komponen ini bermasalah, maka kemungkinan besar komponen lain pun akan ikut terjangkit masalah. Jangan remehkan komponen ini, malah sebaiknya pikirkan matang-matang mengenai pemilihan komponen ini, karena jika kita memilih yang murahan, dampaknya bisa sangat berbahaya bagi komponen yang lain.
LAYAR MONITOR
berbentuk seperti televisi karena memiliki tabung kaca RGB. Ada pula layar monitor jenis LCD (liquid cristal display) yang hanya membutuhkan listrik sedikit.Anda dapat memilih salah satu jenis VGA, SVGA ataupun LCD (jenis-jenis ini yang banyak dijadikan kelengkapan standard pada sebuah komputer personal saat ini)
KYBOARD
dapat dipilih keyboard yang sesuai dengan selera anda.
MOAUSE

dapat dipilih sesuai kebutuhan.
Disket atau CD ROM yang berisi software sistem operasi dan software aplikasi.
Software sistem operasi yang umum dipergunakan adalah DOS, Windows 98 Windows 2000/XP. Software aplikasi yang umum dipakai adalah MS Office (berisi software MS Word / word processor, Excell/spread sheet, Power point/desain untuk tampilan presentasi, MS Access/organiser data, dan data base Clipart/gambar-gambar).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar